Wani Bangkit junjung Surabaya

 2021-05-21      SMPN 2 SURABAYA

Wani Bangkit Junjung Suroboyo adalah buku karya bapak/ibu guru Spenfora, merupakan buku ke 6 setelah buku Jejak Sang Guru di launchingkan. Buku yang di tulis oleh bapak/ibu guru Spenfora sebagai penggiat literasi ini akan diterbitkan bulan Mei 2021 sebagai salah satu hadiah persembahan di hari ulang tahun kota Surabaya, dengan harapan-harapan yang ditulis pendidik sebagai perwakilan demi kemajuan pendidikan kota Surabaya. Sebelumnya bapak/ibu guru telah mengikuti workshop menulis yang diadakan oleh Spenfora dengan nara sumber yakni bapak Najib Suhan selaku penggiat literasi dan penulis pada (15/5)melalui virtual. Setelah mengikuti workshop pelatihan menulis ini dengan segera bapak/ibu guru spenfora membuat tulisan berupa kisah, kesan, dan harapan untuk kemajuan pendidikan di kota Surabaya ini. tema Wani Bangkit Junjung Suroboyo mewakili special hari kelahiran kota Surabaya, yang di balut kisah dunia pendidikan yang harus Bangkit menjadi lebih baik demi membentuk karakter yang berakhlaq mulia.

POSTINGAN LEBIH LAMA

LINK MEDIA BELAJAR